Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir Sabet Gelar Juara Dunia Kedua

- Editor

Jumat, 8 September 2017 - 14:01

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ganda campuran Indonesia, Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir menjadi juara pada Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2017 di Glasgow, Skotlandia, Senin (28/8/2017) WIB.

Owi/Butet mengalahkan pasangan asal China, Zheng Siwei/Chen Qingchen, dengan skor 15-21, 21-16, 21-15.

Ini menjadi gelar juara dunia bulu tangkis kedua bagi Tontowi/Liliyana.

Penempatan bola yang mereka lakukan beberapa kali sukses mengelabui Tontowi/Liliyana.

Berita Terkait

Adita Waranggana, Anak Seorang Montir Raih Medali Emas di Ajang Porsenijar Kota Denpasar 2024
Pergantian Jitu Luis Milla yang Mengantar Indonesia ke Semifinal
Galeri Timnas U-19 Siapkan Cara Berbeda Untuk Lawan Vietnam
Pesta Yoga Internasional Bakal Digelar di Jakarta

Berita Terkait

Rabu, 3 April 2024 - 14:20

Adita Waranggana, Anak Seorang Montir Raih Medali Emas di Ajang Porsenijar Kota Denpasar 2024

Jumat, 8 September 2017 - 22:01

Pergantian Jitu Luis Milla yang Mengantar Indonesia ke Semifinal

Jumat, 8 September 2017 - 14:21

Galeri Timnas U-19 Siapkan Cara Berbeda Untuk Lawan Vietnam

Jumat, 8 September 2017 - 14:09

Pesta Yoga Internasional Bakal Digelar di Jakarta

Jumat, 8 September 2017 - 14:01

Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir Sabet Gelar Juara Dunia Kedua

Berita Terbaru