DPC Laskar Lampung Indonesia Kota Metro Halal Bihalal: Dihadiri Wakil Wali Kota Metro

- Editor

Minggu, 28 April 2024 - 14:15

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kota Metro — Dalam rangka halal bihalal 1445 hijriah, Laskar Lampung Indonesia Kota Metro semua jajaran DPC, PAC dan Ranting se Kota Metro melakukan pertemuan untuk halal bihalal. Minggu, 28/04/2024.

Bertempat di jln. Kencana Indah no. 9 Kelurahan Margo Rejo Kecamatan Metro Selatan Kode Pos 34121 Metro Lampung, Wakil Wali Kota Metro Drs.Hi.Qomaru Zaman, MA hadir dalam acara halal bihalal yang diadakan oleh Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Laskar Lampung Indonesia Kota Metro di sambut hangat oleh Ketua Laskar Lampung Indonesia Kota Metro Ir. Ahmad Ridwan, SE.

 

Ketua DPC- LLI KM Ir. Ahmad Ridwan SE, yang belum genap setahun memimpin ormas Laskar Lampung tetap optimis organisasi ini akan maju dan solid dalam pergerakannya.

 

“Baru 8 bulan organisasi ini saya pimpin dan Alhamdulillah setiap Ranting se Kota Metro sudah ada pengurusnya”, kata Iwan Munir nama panggilan akrabnya.

 

Dia adalah Putra asli Lampung kelahiran di Kota Metro pada tahun 1966.

 

Iwan Munir pria bergelar S2 ini biasa mengerjakan proyek pemerintah maupun swasta. Dia juga aktif di berbagai bidang organisasi termasuk pernah sebagai Ketua Paku Banten Kota Metro.

 

“Ya saya pernah memimpin Ormas Paku Banten dan sekarang ini saya lagi fokus membesarkan Ormas Laskar Lampung”, tegasnya Iwan Munir.

 

Dikatakannya tentang halal bihalal hari ini yang telah di hadiri Wakil Wali Kota Metro Hi.Qomaru Zaman dia mengucapkan terimakasih atas kehadirannya.

 

“Terimakasih Pak Qomaru semoga tali silaturahmi dengan Laskar Lampung dapat berjalan baik”, ucapnya Iwan Munir.

 

Sementara Wakil Wali Kota Metro Drs.Hi.Qomaru Zaman, MA menyebut dirinya mengucapkan Minal Aidin Wal Faizin kepada Laskar Lampung Indonesia Kota Metro.

 

“Saya datang dengan hati, untuk membina silaturahmi kepada semua elemen dan Alhamdulillah saat ini bisa halal bihalal dengan Laskar Lampung “, jelas Qomaru.

 

Wakil Wali Kota Metro berharap Kota Metro kedepan bisa di pimpin oleh orang yang lebih peduli dengan warganya.

 

“Semoga kita selalu sehat dan Laskar Lampung dapat bersinergi”, pungkasnya Wakil Wali Kota Metro Hi. Qomaru Zaman.

 

Sebelum undur diri dari acara halal bihalal Wakil Wali Kota Metro Drs. Hi. Qomaru Zaman, MA  menerima Kaos Laskar Lampung Indonesia Kota Metro dari Ketua Laskar Lampung Kota Metro Ir. Ahmad Ridwan, SE sebagai wujud kedekatan dan emosional keduanya.

(Red)

Berita Terkait

Ketua PJID Kota Metro Bambang Suyitno: “Bangun Silaturahmi, Kejujuran, dan Keterbukaan”
Rotasi Besar Warnai Lamteng: 77 Pejabat Bergeser, Komang Koheri Tekankan Pengabdian dan Integritas
Wali Kota Bambang Iman Santoso Tegaskan Komitmen Tingkatkan Pelayanan Publik dan Kesadaran Pajak Warga
Polsek Gunung Sugih Amankan Pelaku Curanmor dari Amuk Massa
Tak Main-main, Wali Kota Metro Bambang Iman Santoso Ancam Tutup Dapur SPPG yang Langgar Aturan Program Makan Bergizi Gratis
15 Siswa SMA Negeri 1 Punggur Dilarikan ke RS, Diduga Keracunan Program Makan Bergizi Gratis: Praktisi Hukum Suhendar SH MH Desak Evaluasi Menyeluruh
APCI Lampung Bantah Tudingan Pemerasan dalam Penarikan Unit Pajero yang Viral
Tim Patroli Polres Metro Tangkap Seorang Pria Diduga Pengedar Narkoba di Metro Timur, Amankan Barang Bukti Sabu dan Alat Hisap

Berita Terkait

Senin, 13 Oktober 2025 - 19:00

Ketua PJID Kota Metro Bambang Suyitno: “Bangun Silaturahmi, Kejujuran, dan Keterbukaan”

Selasa, 7 Oktober 2025 - 19:30

Rotasi Besar Warnai Lamteng: 77 Pejabat Bergeser, Komang Koheri Tekankan Pengabdian dan Integritas

Selasa, 7 Oktober 2025 - 13:30

Wali Kota Bambang Iman Santoso Tegaskan Komitmen Tingkatkan Pelayanan Publik dan Kesadaran Pajak Warga

Selasa, 7 Oktober 2025 - 13:00

Polsek Gunung Sugih Amankan Pelaku Curanmor dari Amuk Massa

Selasa, 7 Oktober 2025 - 12:41

Tak Main-main, Wali Kota Metro Bambang Iman Santoso Ancam Tutup Dapur SPPG yang Langgar Aturan Program Makan Bergizi Gratis

Senin, 6 Oktober 2025 - 16:15

15 Siswa SMA Negeri 1 Punggur Dilarikan ke RS, Diduga Keracunan Program Makan Bergizi Gratis: Praktisi Hukum Suhendar SH MH Desak Evaluasi Menyeluruh

Selasa, 30 September 2025 - 21:58

APCI Lampung Bantah Tudingan Pemerasan dalam Penarikan Unit Pajero yang Viral

Selasa, 30 September 2025 - 14:00

Tim Patroli Polres Metro Tangkap Seorang Pria Diduga Pengedar Narkoba di Metro Timur, Amankan Barang Bukti Sabu dan Alat Hisap

Berita Terbaru